Komentar Menunggu Moderasi (Approve)

Hai haii, masih tentang komentar nih, biasa kita ke blog orang, muncul tulisan, komentar anda akan terlihat setelah disetujui gitu kan? heheh.. sekrang chiaki mau kasi tuto agar blog kita juga bisa gitu.. biasa si ini dipake untuk mempermudah kita dalam melihat komen, jadi kita tau komen mana yang sudah dibaca dan yang belum :D
Gini nih cara buatnya..

1. Login ke Blogger
2. Dashboard > Pilih Setelan
3. Pilih Pos dan Komentar
4. Pada Moderasi komentar, pilih selalu seperti pada contoh dibawah


5. Terapkan pada Blog 

akhirnya sudah ada moderasi komentar deh di blog kalian ^^ oia, semoga bermanfaat deh ya hihihi :P


Terima Kasih Sudah Membaca , Tinggalkan Komentar juga ya ^^


4 comments:

  1. oh gitu y .. tp klo ga di stujui brrti kmen kita ga masuk donk ??



    http://polarinxinindo.co.id

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iyaa, jadi kita bisa seleksi dlu sebelum diposting komennya :D

      Delete

 
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...